Aplikasi Android Produk PMI untuk Lapor dan Info Bencana

09:13:00
Teknologi informasi ini dimanfaatkan benar oleh Palang Merah Indonesia dengan membuat aplikasi PMI MRA, MRA adalah mobile rapid Assessment, dengan aplikasi ini setiap ada bencana dapat dilaporkan dengan cepat secara detail meliputi dari foto kejadian, data korban, wilayah. jadi jika anda memiliki smartphone android anda bisa menggunakan aplikasi ini, karena semakin banyak yang menggunakan aplikasi ini semakin bermanfaat, misalnya terjadi bencana anda sedang dilokasi anda bisa gunakan aplikasi PMI MRA, dengan adanya laporan yang detail dari aplikasi PMI MRA ini diharapkan ketika terjadi bencana bisa cepat mendapatkan pertolongan.

Untuk menggunakan aplikasi android PMI MRA anda download aplikasinya di Play Store setelah aplikasi terpasang anda registrasi aktivasi terlebih dulu sebagai orang PMI atau sebagai Orang umum, kemudian  Posko Pusat PMI akan memverifikasi pendaftaran anda melalui telpon, setelah itu anda diaktifkan dan anda bisa menggunakan aplikasi MRA

Berikut tampilan Aplikasi PMI MRA


Pada tampilan terlihat informasi bencana, jika anda sudah diaktifasi menggunakan aplikasi ini anda juga bisa melaporkan kejadian bencana dengan mengklik lapor seperti contoh tampilan di atas.

Artikel berikutnya ada

Sekian share dari saya, terimakasih.

Share this

Agus Supriyono suka namain dirinya agoes biar agak bedaan karena nama agus begitu mendunia. Blognya https://www.nulislagi.com media belajar, berkarya, menulis dan sharing Punya lapak online di https://www.lapakdigital.web.id

Related Posts

Previous
Next Post »